Selasa, 10 April 2012

Cara Install NETCUT di BackTrack 5


Netcut, aplikasi ini tidak asing lagi bagi yang sering menggunakan wifi..
Malah bisa jadi anda sendiri pernah menggunakannya. sebelumnya saya akan menjelaskan sedikit tentang aplikasi ini.

NetCut merupakan sebuah software yang bisa untuk mematikan koneksi dalam jaringan LAN atau hotspot. 

berikut ini cara install dan menggunakan NetCut di Linux :

1. download aplikasi, buka console lalu ketik kode ini

wget https://bitbucket.org/a_atalla/tuxcut/downloads/TuxCut-3.2_all.deb

2. install aplikasi, masih di console ketik kode dibawah ini

dpkg -i TuxCut-3.2_all.deb

3. Kemudian edit file pada /usr/share/tuxcut/tuxcut.py dengan perintah berikut 

gedit /usr/share/tuxcut/tuxcut.py

4. Cari kode dibawah ini

gwMAC= Get_parameter('arping -I '+icard+'-F'+gwip+' | grep"Unicast"|cut -d" "-f5|cut -d"[" f2 |cut -d"]"-f1')

ganti menjadi

gwMAC= Get_parameter('arp -a | cut -d" " -f4 | cut -d "[" -f2 | cut -d"]" -f1') 

5. save (tekan ctrl+s)

untuk menjalankannya ketik tuxcut pada consule

selamat mencoba :)

0 comments:

Posting Komentar

Recent Comments